bojonegoromu.com

Kabar Baik Berkemajuan

pengajian masyarakat madani

Busyro Muqoddas : Pendidikan Berkualitas Melahirkan Manusia Jujur

BojonegoroMu.Com | Pengajian Ahad Pagi Masyarakat Madani Masjid At-Taqwa, hari ini Ahad (24/11/2019)  tampak spesial. Sebagai pembicara Ketua Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Dr. Busyro Muqoddas. Selama satu jam, Dr. Busyro Muqoddas memberikan ceramah dengan tema kesyukuran. Menurut Busyro, mensyukuri nikmat Allah…