Keluarga Besar Muhammadiyah Kepohbaru Berbagi 1000 Takjil
BojonegoroMu.com – Pimpinan Cabang Nasyi’atul ‘Aisyiyah Kecamatan Kepohbaru berkolaborasi dengan Ortom Muhammadiyah Kecamatan Kepohbaru berbagi takjil untuk masjid se Kecamatan Kepohbaru. Kegiatan ini bukan hanya sekedar berbagi takjil ataupun makanan untuk berbuka puasa saja, tetapi juga untuk mempererat ukhuwah Islamiyah…
Penguatan Karakter Islami Siswa, MIM 04 Al Azhar Mejasem Laksanakan TC Darul Arqom
BojonegoroMu.com – MI Muhammadiyah 4 Al Azhar Mejasem Kanor melaksanakan kegiatan Training Center Darul Arqom. Kegiatan TC ini berlangsung pada Senin-Rabu, 17-19 Maret 2025. Bertempat di Aula MIM 04 Al Azhar. Training Center Darul Arqam merupakan bagian dari program pembinaan…
PCNA Sukosewu Gelar Kajian Ramadhan dan Santunan Yatim di Perguruan Muhammadiyah Klepek
Pimpinan Cabang Nasyiatul Aisyiyah (PCNA) Sukosewu menggelar Kajian Ramadhan dan Santunan Yatim pada Ahad, 16 Maret 2025, di Perguruan Muhammadiyah Klepek, Sukosewu, Bojonegoro. Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat, termasuk anak-anak yatim, orang tua, serta kader Muhammadiyah dan Nasyiatul…